Bisnis

Aneka Macam Barang yang Ada di Situs Blanja.com

Masih banyak orang yang takut untuk berbelanja secara online dikarenakan tidak ingin mengambil sebuah risiko setelah proses pembayarannya selesai seperti barang tidak datang, barang yang sudah kita beli ternyata tidak sesuai dengan gambar yang ada di foto, proses pengirimannya yang lama padahal kita sudah tidak sabar untuk menggunakannya sampai mungkin uang kita akan hilang secara percuma. Oleh karena itu kita harus pintar dalam memilih toko online yang terpercaya, Sebagai rekomendasi, toko online yang sudah terpercaya kwalitasnya yaitu blanja.com layak untuk kita pilih. Mungkin sebagian dari kita sudah banyak yang tahu terhadap situs belanja online blanja.com karena sudah ada di Indonesia hampir 5 tahunan dan yang pasti blanja.com ini merupakan toko online terpercaya di Indonesia.

Kita bisa mendapatkan aneka macam barang yang ada di situs blanja.com, mulai dari fashion, aksesoris, alat kecantikan, alat kesehatan, gadget, peralatan elektronik, otomotif dan masih banyak lagi penawaran yang lainnya di blanja.com. Transaksi yang kita lakukan ketika berbelanja di blanja.com sangatlah lengkap karena kita bisa menggunakan transfer ATM, Ineternet Banking, Kartu Kredit, Mandiri ClickPay, T-Cash, E-Pay BRI, BCA KlikPay, Klik BCA dan COD yang tentu saja akan memudahkan kita untuk melakukan pembayaran. Blanja.com juga selalu menawarkan promo yang menarik dengan memberikan diskon yang besar. Untuk harga juga akan bisa kita sesuaikan dengan isi kantong dan bisa kita bandingkan dengan situs belanja online yang lainnya. Untuk proses pengiriman barang akan tergantung melihat jangkauan daerah tempat kita tinggal.

Jika kita senang berjualan, kita juga bisa bekerja sama dengan blanja.com dan caranya pun sangat mudah yaitu kita tinggal membuka toko dan list produk dengan pilihan dua jenis toko yang sesuai dengan keinginan kita. Kita sudah bisa membuka toko bisnis atau toko secara individu dan tentunya dengan persyaratan yang telah ditentukan oleh blanja.com. Perlu kita ketahui, bahwa situs blanja.com telah bekerja sama dengan Ebay dan Telkom Indonesia. Dengan adanya kerjasama tersebut menjadikan blanja.com sebagai toko online terpercaya bagi masyarakat Indonesia.